Selasa, 26 Agustus 2008

Janji untuk Hati

Tak diragukan lagi kebenarannya bahwa sumber segala kebaikan dan kejahatan seseorang adalah HATI.Ia bagaikan raja dlam suatu negeri yang kuasa berkehendak,menentukan,menerima atau menolak,membenci atau mencintai,mensyukuri atau mengkufuri,bahkan mengimani atau mendustai.
Siapakah ia yang sukses memberdayakan hati?ia adalah orang yang kuasa mensucikan hatinya,dan membersihkannya dari berbagai kotoran dan noda sehingga ma'rifatullah,mahabbah,dan iradah-Nya bersamayam di dalamnya.
Empat hal yang menerangi hati adalah:
-perut lapar karena dapat mendorong untuk bangun malam dan menimbulkan rasa takut kpd Allah swt.
-berteman dg orang-orang shalih
-mengingat dosa yg telah lampau
-tidak banyak berkhayal


By:ELSABIL AMADINA

SahabatQ


Glitterfy.com - Glitter Graphics

SahabatQ.....dialah yg slalu m'beri motivasi,menghiburQ ketika sdg sedih,m'beri nasihat kpdQ.Walaupun dia tidak lagi satu sekolah dgQ,tapi Qt tetep saling b'komunikasi tuk m'jaga tali persaudaraan Qt...
Masing'' dari Qt sering m'bicarakan tentang sekolah,pelajara,n teman''...Dia mamang sahabat t'baikQ...Q sering b'tukar pikiran dgx,m'cari solusi t'baik t'hadap suatu masalah..

cita-cita

Ingin cita''x t'capai??Pasti smua punya cita''...ni nih b'berapa carax..mulailah untuk slalu belajar dg baik,misalx saat belajar harus konsentrasi..terus mencoba untuk mencapai kesuksesan..miliki impian,n harus yakin dg impian Qt..oiya jangan lupa tuk b'do'a kpd Allah swt...agar yg qt inginkan t'capai..
apalagi Qt ini sbg seorang pelajar..ya tugas utama Qt belajar,maka rajin''lah belajar tuk m'capai cita'' Qt.......
adA beberapa sikap yg harus Qt kembangkan diantarax:
1.tanggung jawab
2.jujur
3.disiplin
4.berpikir kedepan
5.peduli
6.berjiwa sosial
7.kerja sama